Selasa, 15 Mei 2012

rpp penjas kls 2 smt 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No : 6/6.1

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
6.            Mempraktikkan gerak dasar kebugaran jasmani dan nlai-nilasi yang terkandung di dalamnya.

Kompetensi Dasar
6.1    Mempraktikkan latihan dasar untuk meningkatkan kekuatan otot dada, otot punggung dengan mengikuti aturan.

A.          Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Gerakan dorong mendorong menggunakan tongkat
2.      Gerakan dorong mendorong berpasangan berpasangan saling memegang bahu
3.      Gerakan push up berpasangan
4.      Gerakan menggendong teman
5.      Gerakan dorong mendorong dengan punggung dalam posisi duduk

B.           Materi Pembelajaran
Latihan dasar kekuatan otot dada dan punggung

C.          Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : ceramah dan praktik/ demonstrasi
2.      Model Pembelajaran : pendekatan CTL dan life skill

D.          Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan dorong mendorong menggunakan tongkat
  3. Siswa melakukan gerakan dorong  mendorong berpasangan saling memegang bahu.
  4. Siswa melakukan gerakan push up berpasangan
  5. Siswa melakukan gerakan meng  gendong teman ke kanan
  6. Siswa melakukan gerakan dorong mendorong dengan punggung posisi duduk.
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi

E.           Sumber Belajar
1.            Buku penjas orkes kelas II
2.            Tongkat, kapur

F.           Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                        Melakukan gerakan mendorong
Melakukan gerakan push up
Melakukan gerakan mendorong dengan punggung
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.  Melakukan gerakan mendorong
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan mendorong
2.  Melakukan gerakan push up
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan Push up
3.  Melakukan gerakan mendorong      dengan punggung
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan mendorong dengan punggung

                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004














RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No : 6/6.2

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
1.            Mempraktikkan gerak dasar kebugaran jasmani dan nlai-nilasi yang terkandung di dalamnya.

Kompetensi Dasar
6.2    Mempraktikkan latihan dasar untuk untuk melatih kelentukan persendian anggota badan bagian atas dengan mengikuti aturan

A.          Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Melakukan gerakan meliukkan badan ke kiri dan ke kanan
2.      Melakukan gerakan membungkuk dan tengadah.
3.      Melakukan gerakan memilin badan ke samping kanan dan ke samping kiri

B.           Materi Pembelajaran
Latihan dasar kelentukan

C.          Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : ceramah dan praktik/ demonstrasi
2.      Model Pembelajaran : pendekatan CTL dan life skill

D.          Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1. Siswa dibariskan kemudian diabsen
2. Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
a.       Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
b.      Siswa melakukan gerakan meliukkan badan ke kiri dan ke kanan
c.       Siswa melakukan gerakan membungkuk dan tengadah
d.      Siswa melakukan gerakan memilin badan ke samping kanan dan ke samping kiri
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi



E.           Sumber Belajar
1.            Buku Penjas Orkes kelas II
2.            Kapur

F.           Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                        Melakukan gerakan meliuk
Melakukan gerakan membungkuk
Melakukan gerakan memilin
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.    Melakukan gerakan meliukkan        badan ke kiri dan ke kanan
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan meliukkan badan ke kiri dan ke kanan
2.    Melakukan gerakan membungkuk   dan tengadah
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan membungkuk dan tengadah
3.     Melakukan gerakan memilin         badan ke samping kanan dan ke    samping kiri
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan memilin badan ke samping kanan dan ke samping kiri

                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004














RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 7/7.1

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
7.      Mempraktikkan senam ketangkasan sederhana dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar
7.1.   Mempraktikkan dua bentuk senam ketangkasan : melompat dan berputar 90 derajat saat di udara, melompati benda sesuai dengan kemampuan serta memperhatikan factor keselamatan
  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Melakukan gerakan melompat dan memutar badan 90 derajat ke arah kanan
2.      Melakukan gerakan melompat dan memutar badan 90 derajat ke arah kiri
3.      Melakukan gerakan melompati bilah-bilah berpasangan
4.      Melakukan gerakan melompati teman dalam posisi tidur

  1. Materi Pembelajaran
Senam ketangkasan

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : ceramah dan praktik/ demonstrasi
2.      Model Pembelajaran : pendekatan CTL dan life skill

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan melompat dan memutar badan 90 derajat ke arah kanan
  3. Siswa melakukan gerakan melompat dan memutar badan 90 derajat ke arah Kiri
  4. Siswa melakukan gerakan melompati bilah-bilah berpasangan
  5. Siswa melakukan gerakan melompati teman dalam posisi tidur
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi

  1. Sumber Belajar
1.            Buku Penjas Orkes kelas II
2.            Kapur, bilah

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                        Melakukan gerakan melompat putar 90˚
Melakukan gerakan melompat melewati bilah
Melakukan gerakan melompat melewati teman
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.     Melakukan gerakan melompat         dan memutar badan 90˚ ke         arah kanan dan ke arah kiri
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan melompat dan memutar badan 90 derajat
2.      Melakukan gerakan gerakan          melompati bilah-bilah          berpasangan
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan melompati bilah-bilah berpasangan
3.     Melakukan gerakan melompati         teman dalam posisi tidur
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan melompati teman dalam posisi tidur

                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004
















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 7/7.2

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
7.      Mempraktikkan senam ketangkasan sederhana dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar
7.2.   Mempraktikkan rangkaian gerakan senam ketangkasan sederhana : berjaslan dan berguling ke depan, memindahkan berat tubuh dari satu titik ke titik yang lain
A.          Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Melakukan gerakan guling ke depan dengan awalan sikap jongkok
2.      Melakukan gerakan guling ke belakang dengan awalan sikap jongkok
3.      Melakukan gerakan guling ke depan dengan awalan sikap berdiri
4.      Melakukan gerakan guling ke belakang dengan awalan sikap berdiri

B.           Materi Pembelajaran
Senam ketangkasan

C.          Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : ceramah dan praktik/ demonstrasi
2.      Model Pembelajaran : pendekatan CTL dan life skill

D.          Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan guling ke depan dengan awalan sikap jongkok
  3. Siswa melakukan gerakan guling ke belakang dengan awalan sikap jongkok
  4. Siswa melakukan gerakan guling ke depan dengan awalan sikap berdiri
  5. Siswa melakukan gerakan guling ke belakang dengan awalan sikap
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi

E.           Sumber Belajar
1.            Buku Penjas Orkes kelas II
2.            Matras, Kapur

F.           Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                        Melakukan gerakan guling depan awalan jongkok
Melakukan gerakan guling depan awalan berdiri
Melakukan gerakan guling belakang
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.  Melakukan gerakan guling ke      depan dengan awalan sikap      jongkok
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan guling ke depan dengan awalan sikap jongkok
2.  Melakukan gerakan guling ke      depan dengan awalan sikap berdiri
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan guling ke depan dengan awalan sikap berdiri
3.  Melakukan gerakan guling ke      belakang dengan awalan sikap      berdiri
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan guling ke belakang dengan awalan sikap berdiri

                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 8/8.1

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
8.      mempraktikkan ketermpilan dasar ritmik diorientasikan dengan arah dan ruang dengan menggunakan atau tanpa musik, memiliki pengetahuan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.

Kompetensi Dasar
8.1.   Mempraktikkan gerak dasar ritmik berorientasikan dpada arah dan ruang secara berpasangan, menggunakan atau tanpa musik, serta nilai kerjasama, dan disiplin.
A.    Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Gerakan mengayunkan lengan ke kanan dan ke kiri mengikuti irama
2.      Gerakan mengayunkan lengan ke depan dank e belakang mengikiuti irama
3.      Gerakan memutar lengan ke depan dank e belakang mengikuti irama

B.     Materi Pembelajaran
Keterampilan Dasar Ritmik

C.    Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : ceramah dan praktik/ demonstrasi
2.      Model Pembelajaran : pendekatan CTL dan life skill

D.    Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan mengayunkan lengan ke kanan dan ke kiri mengikuti irama
  3. Siswa melakukan gerakan mengayunkan lengan ke depan dan ke belakang mengikiuti irama
  4. Siswa melakukan gerakan memutar lengan ke depan dan ke belakang mengikuti irama
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi


E.     Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Tape recorder, kaset

F.     Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                        Melakukan gerakan ayun lengan kanan-kiri
Melakukan gerakan ayun lengan depan-belakang
Melakukan gerakan putar lengan
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.  Melakukan gerakan mengayunkan lengan ke kanan dan ke kiri mengikuti irama
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan mengayunkan lengan ke kanan dan ke kiri mengikuti irama
2.  Melakukan gerakan mengayunkan lengan ke depan dan ke belakang     mengikiuti irama
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan mengayunkan lengan ke depan dan ke belakang mengikiuti irama
3.  Melakukan gerakan memutar      lengan ke depan dan      kebelakang mengikuti irama
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan memutar lengan ke depan dan kebelakang mengikuti irama

                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 8/8.2

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
8.      mempraktikkan ketermpilan dasar ritmik diorientasikan dengan arah dan ruang dengan menggunakan atau tanpa musik, memiliki pengetahuan dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.

Kompetensi Dasar
8.2.   Mempraktikkan gerak dasar ritmik berorientasikan dpada arah dan ruang secara beregu, menggunakan atau tanpa musik, serta nilai kerjasama, dan disiplin.
A.    Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Gerakan jalan pelan kemudian cepat mengikuti irama
2.      Gerakan jalan cepat mengikiuti irama
3.      Gerakan kombinasi langkah ke segala arah  disesuaikan dengan irama
4.      Gerakan jalan bebas yang disesuaikan dengan irama atau lagu

B.     Materi Pembelajaran
Keterampilan Dasar Ritmik

C.    Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : ceramah dan praktik/ demonstrasi
2.      Model Pembelajaran : pendekatan CTL dan life skill

D.    Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti :
1). Eksplorasi 
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Sisiwa melakukan gerakan jalan pelan kemudian cepat mengikuti irama
  3. Siswa melakukan gerakan jalan cepat mengikiuti irama
  4. Siswa melakukan gerakan kombinasi langkah ke segala arah  disesuaikan dengan irama
  5. Siswa melakukan gerakan jalan bebas yang disesuaikan dengan irama atau lagu
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi

E.     Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Tape recorder, kaset

F.     Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                        Melakukan gerakan jalan berirama
Melakukan gerakan melangkah segala arah
Melakukan gerakan jalan bebas
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.    Melakukan gerakan jalan cepat        mengikiuti irama
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan jalan cepat mengikiuti irama
2.    Melakukan gerakan kombinasi        langkah ke segala arah         disesuaikan dengan irama
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan kombinasi langkah ke segala arah  disesuaikan dengan irama
3.    Melakukan gerakan          jalan        bebas yang disesuaikan dengan        irama atau lagu
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan jalan bebas yang disesuaikan dengan irama atau lagu

                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004













RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 9/9.1

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
9.      Mempraktikkan gerak dasar renang dan nilai-nilai di dalamnya

Kompetensi Dasar
9.1.   Mempraktikkan gerak lengan dan tungkai untuk mengangkat tubuh di dalam air.
A.    Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Gerakan injak-injak air
2.      Meluncur menggerakkan lengan
3.      Meluncur tangan mengayun

B.     Materi Pembelajaran
Gerak Dasar Renang

C.    Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : Praktik / Demonstrasi

D.    Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan injak-injak air
  3. Siswa melakukan gerakan meluncur dengan menggerakkan lengan
  4. Siswa melakukan gerakan meluncur tengan mengayun
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi







E.     Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Pelampung, Pakaian renang, Kacamata renang

F.     Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                                                       Melakukan gerakan injak-injak air
                   Melakukan gerakan meluncur dengan menggerakkan lengan
Melakukan gerakan meluncur dengan tangan mengayun
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.         Melakukan gerakan injak-injak air
2.      Melakukan gerakan meluncur dengan menggerakkan lengan
3.      Melakukan gerakan meluncur dengan tangan mengayun
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan injak-injak air
Lakukan gerakan meluncur dengan menggerakkan lengan
Lakukan gerakan meliuncur dengan tangan mengayun
                                                                                    Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004





















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 9/9.2

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
9.      Mempraktikkan gerak dasar renang dan nilai-nilai di dalamnya

Kompetensi Dasar
9.2.   Mempraktikkan keseimbangan tubuh dan penyelamatan diri di air serta memperhatikan faktor keselamatan diri dan orang lain serta nilai kebersihan
A.    Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Gerakan berpegangan di tepi kolam dan mengayunkan kaki ke atas dan ke bawah
2.      Gerakan menyelam mengambil koin di dasar kolam
3.      Gerakan melompat di kolam dangkal

B.     Materi Pembelajaran
Gerak Dasar Renang

C.    Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : Praktik / Demonstrasi

D.    Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan berpegangan di tepi kolam dan mengayunkan kaki ke atas dan ke bawah
  3. Siswa melakukan gerakan menyelam mengambil koin di dasar kolam
  4. Siswa melakukan gerakan melompat di kolam dangkal
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi




E.     Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Pelampung, Pakaian renang, Kacamata renang

F.     Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                     Melakukan gerakan berpegangan di tepi kolam dan mengayunkan kaki ke atas dan ke bawah
                     Melakukan gerakan menyelam mengambil koin
                   Melakukan gerakan melompat di kolam dangkal
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.            Melakukan gerakan berpegangan   di tepi kolam dan      mengayunkan kaki ke atas dan      ke bawah
2.            Melakukan gerakan menyelam mengambil koin
3.            Melakukan gerakan melompat di kolam dangkal
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan berpegangan di tepi kolam dan mengayunkan kaki ke atas dan ke bawah
Lakukan gerakan menyelam
Lakukan gerakan melompat



                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
NO. 9/9.3

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
9.      Mempraktikkan gerak dasar renang dan nilai-nilai di dalamnya

Kompetensi Dasar
9.3.   Mempraktikkan gerak dasar renang, mengapung, menemggelamkan diri dalam air, dan bernapas serta nilai-nilai disiplin

  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Gerakan mengapung dengan memegang pelampung
2.      Gerakan memasukkan kepala ke dalam air
3.      Gerakan mengambil nafas

  1. Materi Pembelajaran
Gerak Dasar Renang Mengapung

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : Praktik / Demonstrasi

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
2.      Warming Up menuju kemateri inti
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan mengapung dengan memegang pelampung
  3. Siswa melakukan gerakan memasukkan kepala ke dalam air
  4. Siswa melakukan gerakan mengambil nafas
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi



  1. Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Pelampung, Pakaian renang, Kacamata renang

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                     Melakukan gerakan mengapung dengan berpegangan pelampung
                     Melakukan gerakan memasukkan kepala ke air
                   Melakukan gerakan mengambil nafas
-   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.          Melakukan gerakan mengapung dengan memegang pelampung
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan mengapung      dengan memegang pelampung
2.          Melakukan gerakan memasukkan kepala ke dalam air
3.          Melakukan gerakan mengambil nafas
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan memasukkan kepala ke dalam air
Lakukan gerakan mengambil nafas



                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004

















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 10/10.1

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
10.    Mempraktikkan kegiatan jasmani di lingkungan sekolah dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar
10.1. Mempraktikkan berbagai aktifitas fifik di lingkungan sekolah dan nilai kebersihan, kesehatan dan keselamatan

  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.            Gerakan menyapu halaman sekolah
2.      Gerakan mengepel lantai kelas
3.      Gerakan membuang sampah ditempatnya

  1. Materi Pembelajaran
Olahraga luar sekolah

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.            Metode : Praktik / Demonstrasi

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan menyapu halaman sekolah
  3. Siswa melakukan gerakan mengepel lantai kelas
  4. Siswa melakukan gerakan membuang sampah ditempatnya
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi




  1. Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Sapu, Kain Pel

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                     Melakukan gerakan menyapu halaman sekolah
Melakukan gerakan mengepel lantai kelas
                     Melakukan gerakan membuang sampah ditempatnya
         -   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.          Melakukan gerakan menyapu halaman sekolah
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan menyapu halaman sekolah
2.          Melakukan gerakan mengepel lantai kelas
3.          Melakukan gerakan membuang sampah ditempatnya
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan mengepel lantai kelas
Lakukan membuang sampah ditempatnya



                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004

















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 10/10.2

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
10.    Mempraktikkan kegiatan jasmani di lingkungan sekolah dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar
10.2. Mengikuti rambu-rambu perjalanan secara beregu di lingkungan sekolah dan memperhatikan faktor keselamatan, kerjasama dan disiplin

  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.            Gerakan berjalan disebelah kiri
2.      Gerakan menyeberang jalan
3.      Gerakan menengok kanan-kiri sebelum menyeberang

  1. Materi Pembelajaran
Olahraga luar sekolah dan rambu-rambu perjalanan

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.            Metode : Praktik / Demonstrasi

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan gerakan berjalan di sebelah kiri
  3. Siswa melakukan gerakan menyeberang jalan
  4. Siswa menengok kanan-kiri sebelum menyeberang
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi




  1. Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II
2.      Gambar rambu-rambu lalu lintas

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
                     Melakukan gerakan berjalan di sebelah kiri
Melakukan gerakan menyeberang jalan
                     Melakukan gerakan menengok kanan-kiri sebelum menyeberang
         -   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.          Melakukan gerakan berjalan di sebelah kiri
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan berjalan di sebelah kiri
2.          Melakukan gerakan menyeberang jalan
3.          Melakukan gerakan menengok kanan-kiri sebelum menyeberang
Tes
Praktek
Lakukan latihan gerakan menyeberang jalan
Lakukan gerakan menegok kanan-kiri sebelum menyeberang



                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004

















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 10/10.3

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
10.    Mempraktikkan kegiatan jasmani di lingkungan sekolah dan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya

Kompetensi Dasar
10.3. Membiasakan menggunakan pakaian dan sepatu yang sesuai

  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.            Membiasakan menggunakan pakaian yang rapi
2.            Membiasakan menggunakan sepatu dan kaos kaki
3.            Menyerasikan pakaian dan sepatu

  1. Materi Pembelajaran
Berpakaian dan bersepatu yang sesuai

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.            Metode : Praktik / Demonstrasi

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa menggunakan pakaian yang rapi
  3. Siswa menggunakan sepatu dan kaos kaki
  4. Siswa menyerasikan antara pakaian dan sepatu
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi








  1. Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
Menggunakan pakaian yang rapi
Menggunakan sepatu dan kaos kaki
Menyerasikan antara pakaian dan sepatu
            -   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.          Menggunakan pakaian yang rapi
2.          Menggunakan sepatu dan kaos kaki
3.          Menyerasikan antara pakaian dan sepatu
Tes
Praktek
Biasakan menggunakan pakaian yang rapi!
Biasakan menggunakan sepatu dan kaos kaki!
Biasakan menyerasikan antara pakaiaan dan sepatu!





                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004

















RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 11/11.1

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
11.    Menerapkan budaya hidup sehat

Kompetensi Dasar
11.1. Menjaga kebersihan tangan dan kaki

  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.            Membiasakan mencuci tangan sebelum makan
2.            Membiasakan memotong kuku tangan dan dan kaki yang panjang
3.            Membiasakan mencuci tangan dan kaki sebelum tidur

  1. Materi Pembelajaran
Kesehatan tangan dan kaki

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.            Metode : Praktik / Demonstrasi

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan mencuci tangan sebelum makan
  3. Siswa memotong kuku tangan dan dan kaki yang panjang
  4. Siswa mencuci tangan dan kaki sebelum tidur
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi






  1. Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
Mencuci tangan sebelum makan
Memotong kuku
Memcuci tangan dan kaki sebelum tidur
            -   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.          Melakukan mencuci tangan sebelum makan
Tes
Praktek
Lakukan latihan mencuci tangan sebelum makan
2.          Melakukan memotong kuku tangan dan kaki yang panjang
Tes
Praktek
Lakukan latihan memotong kuku tangan dan kaki yang panjang
3.          Melakukan mencuci tangan dan kaki sebelum tidur
Tes
Praktek
Lakukan mencuci tangan dan kaki sebelum tidur!





                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004














RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
No. 11/11.2

Sekolah              : SDN Kalilembu
Mapel                 : PENJAS ORKES
Kelas / Smt         : II / II
Waktu                :
Tahun Pelajaran  : 2010/2011

Standar Kompetensi
11.    Menerapkan budaya hidup sehat

Kompetensi Dasar
11.2. Mengenal cara makan sehat

  1. Tujuan Pembelajaran
Siswa dapat melakukan :
1.      Membiasakan makan memakai sendok
2.      Membiasakan makan dengan duduk dan tidak berbicara
3.      Membiasakan makan makanan yang bergizi

  1. Materi Pembelajaran
Cara makan yang sehat

  1. Metode dan Model Pembelajaran
1.      Metode : Praktik / Demonstrasi

  1. Langkah-langkah Pembelajaran
NO
Kegiatan
Waktu
Metode
1.
Pendahuluan
1.      Siswa dibariskan kemudian diabsen
15 Menit
Praktek dan Demonstrasi
2.
Kegiatan Inti
1). Eksplorasi  :
    Guru memberi penjelasan tentang materi pembelajaran
2). Elaborasi  : 
  1. Guru menberi contoh mengenai materi pembelajaran.
  2. Siswa melakukan makan memakai sendok
  3. Siswa membiasakan makan dengan duduk dan tidak berbicara
  4. Siswa membiasakan makan makanan yang bergizi
3). Konfirmasi
a.  Mengecek pemahaman siswa tentang materi pembelajaran
45 Menit
Praktek dan Demonstrasi
3.
Penutup :
            Siswa dikumpulkan kemudian guru             mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah             dilakukan.
10 Menit
Praktek dan Demonstrasi







  1. Sumber Belajar
1.      Buku Penjas Orkes kelas II

  1. Penilaian
1. Teknik Penilaian :
-  Tes unjuk kerja (psikomotor) melakukan gerakan :
Makan menggunakan sendok
Makan duduk dan tidak bersuara
Makan makanan yang bergizi
            -   Pengamatan sikap (afektif) :
                  Penilaian dilakukan berdasarkan pemahaman siswa tentang materi pembelajaran.
-    Kuis / embedded test ( kognitif) :
            Menjawab secara lisan mengenai meteri pembelajaran.
2. Rubrik penilaian :

Indikator Penilaian
Teknik Penilaian
Bentuk Instrumen
Instrumen
1.          Melakukan makan memakai sendok
Tes
Praktek
Lakukan latihan melakukan makan memakai sendok
2.          Melakukan makan dengan duduk dan tidak berbicara
Tes
Praktek
Lakukan latihan makan dengan duduk dan tidak berbicara
3.          Makan makanan yang bergizi
Tes
Praktek
Makanlah makanan yang bergizi!





                                                                           Karangdadap, ………………………
Mengetahui,
Kepala Sekolah




Drs. RAHMAT TAUFIQ
NIP.196202201980121001

Guru Penjas Orkes




PARTANTO, S.Pd
NIP. 197204142006041004

Tidak ada komentar:

Posting Komentar